Home » » LAMARAN KERJA

LAMARAN KERJA

Sei Rampah, 27 September 2013

Kepada Yth,
Bapak Pimpinan
PT. SECURITY PISIK DINAMIKA
Jln. Setia Budi No. 90 F – G Medan


Perihal : Lamaran Pekerjaan


Dengan Hormat.
Saya yang bertanda tangan di bawah ini
Nama : TRI SUTRISNO
Tempat / Tanggal Lahir : PERGULAAN / 31-07-1995
Umur : 18 Tahun
Status : BELUM KAWIN
Pendidikan : SMK
Agama : ISLAM
Alamat : PERGULAAN DSN IV
No Hp : 085275856183

Berdasarkan informasi yang saya terima perusahaan yang Bapak pimpin membutuhkan tenaga Security yang akan di tempatkan di Perusahaan Bapak Oleh sebab itu saya datang menghadap Bapak agar di pekerjakan sebagai tenaga Outsourching di Perusahaan Bapak tersebut.

Besar harapan saya kiranya Bapak dapat mempertimbangkan lamaran saya dan memberikan kesempatan kepada saya untuk dapat di pekerjakan.
Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini turut saya lampirkan :
- Foto Copy Ijazah : 1 lembar
- Foto Copy Transkrip : 1 Lembar
- Foto Copy KTP : 1 Lembar
- Pas Foto Warna ukuran 4 x 6 : 11 Lembar
- Daftar Riwayat Hidup : 1 Lembar
- Surat SKCK : 1 Lembar
- Surat Kesehatan : 1 lembar

Demikian surat lamaran ini saya perbuat, semoga Bapak Pimpinan dapat mengabulkannya. Atas perhatian dari Bapak saya ucapkan terima kasih.

 Hormat Saya


TRI SUTRISNO

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.